Seni gravitasi ditubuh pesawat
Biasanya pasti bangkai pesawat yang sudah tidak layak pakai atau pesawat yang bodynya udah ga jelas bentuknya,tapi di Arizona lokasi kuburan pesawat dirubah menjadi pameran grafiti karena setiap bangkai pesawat yang sudah tidak terpakai disulap menjadi suatu karya grafiti yang sangat keren.Ide ini berasal dari Eric Firestone yang ingin menghidupkan kembali pesawat bekas dari seluruh sejarah militer Amerika, memulai debutnya pada musim panas 2011 dan diikuti 30 seniman grafiti terbaik dunia.
Arizona ini memiliki luas sekitar 2600 hektar. Tempat yang didirikan usai perang dunia ke dua ini, telah menampung sekitar 4400 pesawat dan 13 kendaraan luar angkasa baik itu dari angkatan udara, angkatan laut, marinir, angkatan darat, penjaga pantai, agency federal dan NASA.Ditempat ini terbaring bermacam-macam pesawat diantaranya F4 Phantom II, F16 Figthing Falcon, F14 Tomcat, dan juga pesawat pembom era perang dingin B-52 yang dipensiunkan pada tahun 1990.
0 komentar:
Posting Komentar
comment it